Di era milenial ini sudah saatnya semua orang memanfaatkan kecanggihan dunia. adapun kecanggihan dunia saat ini adalah internet. Tak dapat dipungkiri lagi internet sudah sangat memudahkan kita dalam segala hal, salah satunya adalah dunia pendidikan. Bagi dunia pendidikan menjadi tantangan tersendiri untuk memanfaatkan internet dalam proses pembelajaran terkhususnya untuk mata pelajaran PAI (pendidikan Agama Islam).
Al Hamdulillah, Asosiasi Guru PAI Indonesia (AGPAII) telah membuat 5 aplikasi PAI Digital yang sangat memudahkan guru dan siswa dalam proses pembelajaran itu sendiri. adapun 5 aplikasi tersebut adalah sebagai berikut:
Kartu Tanda Anggota
Modul AGPAII Digital
Penilaian AGPAII Digital
RPP AGPAII Digital
Aplikasi Siswa PAI
Sebelum kita menuju ke tutorial pemanfaatan aplikasinya mari kita simak video ini:
Adapun untuk tutorialnya, silahkan klik tulisan jenis aplikasi dibawah ini:
- Tutorial KTA AGPAII
- Tutorial Modul AGPAII Digital
- Tutorial RPP AGPAII Digital
- Tutorial Penilaian AGPAII Digital
- Tutorial Aplikasi Siswa PAI
Posting Komentar
Apa Tanggapan Anda?